Matahari serta polusi dapat merusak kulit sehingga menyebabkan radang, yang menjadikan produksi melamin yang berlebih. Kulit jadi kusam dan timbul bintik hitam. Kandungan Pond's yang inovatif, seperti Pro-Vitamin B3, menyerap hingga ke lapisan kulit terdalam untuk memperkuat keseimbangan melamin alami kulit. Kulit cerah, bintik hitam memudar dalam 7 hari.